|
Perjalanan karir Whitney Houston selama hampir 30 tahun |
Dunia musik kehilangan seorang musisi berbakat. Whitney Houston, penyanyi yang terkenal dengan suaranya yang sangat mengagumkan, ditemukan tewas pada Sabtu (11/2) di dalam kamar sebuah hotel di Beverly Hills. Dia meninggal pada usia 48 tahun.
Whitney lahir di Newark, New Jersey. Dia merupakan anak bungsu dari tiga bersaudara. Ayah Withney seorang eksekutif hiburan bernama John Russell Houston, Jr., dan ibunya Cissy Houston merupakan seorang penyanyi gereja. Penyanyi legendaris "Queen of Soul" Aretha Franklyn merupakan ibu babtis dari Whitney Houston.
Berikut ini foto-foto mengenang Whitney Elizabeth Houston mulai bayi hingga ajal menjemputnya.
|
Whitney ketika bayi |
|
Whitney Houston ketika berusia 10 tahun (tahun 1973) sudah mulai bernyanyi untuk paduan suara gereja |
|
Whitney kecil |
|
Whitney bersiap untuk perta kelulusan SMA-nya. Dia menghadiri Gunung Santo Dominikus Academy, sebuah sekolah Katolik untuk anak perempuan di Caldwell, New Jersey. |
|
Whitney Houston di usia 16 tahun bersekolah di sekolah Katholik khusus perempuan di New Jersey (tahun 1979) |
|
Whitney menghabiskan masa remaja dia menemani ibu Cissy tur klub , kadang-kadang bergabung dengannya di panggung |
|
Whitney Houston bersama ibunda Cissy Houston yang merupakan teman dekat penynayi Aretha Fanklyn |
|
Produser musik Clive Davis dan Whitney Houston, pada 1983, sesaat setelah dirinya menandatangani kontrak dengan Arista Records. |
|
Whitney Houston dan Jermaine Jackson menyanyi bersama saat latihan untuk opera sabun As the World Turns di stasiun televisi CBS di New York pada 1984. |
|
Whitney Houston menjadi model untuk majalah Cosmopolitan, Glamour dan Young Miss.Dia juga muncul di banyak iklan TV (foto tahun 1985). | |
|
|
Whitney Houston ketika tampil di Berlin, Jerman April 1988 |
|
Whitney Houston bersama Aretha Franklin dan Michael Walden Houston |
|
Whitney Houston di London Hotel, setelah tampil pada acara BBC's 'Wogan' show, Maret 1988 |
|
Whitney Houston menyanyikan sebuah lagu dalam sebuah acara musik di Boston Garden tahun 1986. |
|
Whitney Houston memamerkan piala American Music Award miliknya di Shrine Auditorium, Los Angeles tahun 1986. |
|
Whitney Houston menerima piala Grammy Awards tahun 1987 di Los Angeles berkat lagu "Saving All My Love For You". |
|
Whitney Houston berpose dengan piala Grammy-nya di New York pada 1988 |
|
Penampilan Whitney Houston di Konser Nelson Mandela, Juni 1988 |
|
Whitney Houston di Britain, April 1988 |
|
Whitney Houston membintangi Film The Bodyguard, 1992 |
|
Whitney Houston turut bernyanyi dalam sountrack Film The Bodyguard, 1992 |
|
Whitney Houston beradu akting dengan Kevin Costner di film The Bodyguard, 1992 |
|
Whitney menikah dengan Bobby Brown pada tahun 1992 |
|
Rumah yang mereka beli seharga 11 juta Dollar US |
|
Bagian dalam rumah |
|
Whitney tampil bersama suami tercinta Bobby Brown dan buah hati Bobbi Kristen pada tahun 1994 |
|
Whitney Houston dan suaminya Bobby Brown di pemutaran perdana "The Wonderful World of Disney" pada 1997 |
|
Whitney membintangi film Cinderalla,tetapi tidak sesukses film sebelumnya |
|
Mariah Carey (kiri) dan Whitney Houston membacakan penghargaan untuk Best Male Video saat MTV Video Music Awards tahun 1998. |
|
Whitney Houston merayakan kemenangannya di American Music Awards bersama sang ibu, Cissy, dan saudara laki-lakinya, Gary, di Shrine Auditorium, Los Angeles pada 1998 |
|
Petinju Muhammad Ali disambut oleh Whitney Houston saat dirinya naik ke atas panggung di Radio City Music Hall, New York untuk menerima penghargaan Men of the Year dari majalah GQ pada 1998 |
|
Whitney Houston menyanyikan "Until You Come Back To Me" saat American Music Awards ke-26 di Shrine Auditorium, Los Angeles pada 1999 |
|
Whitney Houston berduet dengan Mary J Blige pada sebuah acara penghargaan televisi Diva's Live 99 VH1 di New York's Beacon Theatre, April 1999 |
|
Pda tahun 1999 Whitney Houston dan Mariah Carey tampil dengan lagunya When You Believe pada acara The Annual Academy Awards |
|
Tahun 1999 The Spice Girls dan David Beckham berfoto bersama dengan Whitney Houston di belakang panggung Wembley Arena |
|
Whitney Houston berpose saat penampilannya di Shrine Auditorium di Los Angeles pada 2000 |
|
Bobby Brown dan Whitney Houston tiba di pesta piala Oscar Vanity Fair di Morton's, Hollywood tahun 2001 |
|
Penyanyi Whitney Houston menyanyikan sebuah lagu dari album barunya saat itu "Just Whitney" di Good Morning America di New York pada 2002. |
|
Bobby Brown dan Whitney Houston berduet di acara VH1 Divas di Las Vegas pada 2003. |
|
Whitney Houston senyum kepada suaminya, penyanyi Bobby Brown, saat persidangan pada 2002 di Dekalb County State Court di Decatur, Ga |
|
Whitney Houston tersanjung ketika semua yang hadir berdiri sambil bertepuk tangan saat dirinya naik ke panggung tahun 2005. |
|
Whitney Houston tiba di acara Carousel of Hope Ball ke-17 sebagai bentuk dukungan untuk Barbara Davis Center for Childhood Diabetes di Beverly Hills, California pada 2006 |
|
Produser musik Clive Davis dan Whitney Houston tiba di acara Carousel of Hope Ball ke-17 sebagai bentuk dukungan untuk Barbara Davis Center for Childhood Diabetes di Beverly Hills, California pada 2006. |
|
Whitney Houston tiba di Pesta Pre-Grammy Clive Davis di Beverly Hills, California pada 2008. |
|
Whitney Houston dan Bobby Brown tiba di Pre-Grammy Party Arista Records. |
|
Whitney Houston menghadiri BET Honors di Warner Theatre, Washington tahun 2009 |
|
Whitney Houston tampil di Good Morning America di Central Park, New York pada 2009 |
|
Whitney Houston menerima penghargaan sebagai International Artist di atas panggung American Music Awards ke-37 di Los Angeles tahun 2009. |
|
Whitney Houston menerima penghargaan sebagai International Artist di atas panggung American Music Awards ke-37 di Los Angeles tahun 2009. |
|
Whitney Houston menerima penghargaan sebagai International Artist di atas panggung American Music Awards ke-37 di Los Angeles tahun 2009. |
|
Whitney Houston mendapat penghargaan dari BET Hip Hop Honors di Warner Theatre, Washington pada 2010. |
|
Pernikahan Whtiney terganggu dengan masalah, dengan ditangkapnya Bobby untuk pelanggaran atas tuduhan pemukulan terhadap Withney di akhir 2003. Namun, penyanyi ini tetap berdiri di samping suaminya. |
|
Whitney menangis ketika melihat kehidupan miskin di Yerusalem |
|
Tahun 2003 Whitney bertemu dengan Perdana Menteri Israel, Ariel Sharon dalam perjalanannya ke Yerusalem |
|
Perilaku Whitney semakin tidak menentu karena berjerat narkotika, dan menunda konser di Barcelona dengan 24 jam karena sakit pada tahun 2005 |
|
Pada tahun 2006 dunia terkejut dengan ditemukan obat-obatan terlarang di tempat tinggalnya yang menjadi sumber malapetaka |
|
Kehidupan Whitney tark terawat seperti kondisi kamar mandinya
|
Setelah 15 tahun bersama, pada tahun 2006 Whitney menemukan kekuatan untuk meninggalkan suaminya Bobby Brown dan bersumpah untuk mendapatkan hidupnya kembali ke jalur yang benar |
|
|
Tahun 2009 menjadi debut kembalinya Whitney dengan mengeluarkan album I Look To You dan mempromosikannya ke seluruh dunia. Foto diambil ketika dia tampil di TV Jerman. |
|
Whitney Houston (kanan) bernyanyi bersama putrinya Bobbi Kristina Brown di Good Morning America di Central Park, New York pada 2009. |
|
Tahun 2009 Whitney menyanyikan single One Dollar Bill pada acara The X Factor. Meskipun dia tampak bahagia dan sehat, vokal Whitney lemah |
|
Pada tahun 2010 penampilan Whitney di salah satu konsernya, di mana dia datang terlambat dan kualitas vokal yang kurang baik |
|
Penampilan terakhir Whitney saat ia berbagi panggung dengan Kelly Price & teman-teman bernyanyi di LA pada tahun 2012 |
|
Whitney kelihatan bahagia di panggung meskipun berperilaku sedikit aneh, berkeringat deras dan terjadi pendarahan di bagian kaki |
|
Kondisi Whitney hampir tidak dapat dikenali ketika keluar dari salah satu klub di Hollywood pada 9 Februari 2012 |
|
Paramedis sedang membawa Whitney |
|
Mobil ambulan yang membawa Whitney |
|
Kondisi di luar hotel The Beverly Hilton |
|
Whitney ditemukan meninggal di Hotel The Beverly Hilton pada 11 Februari, di usia 48 |
|
Hotel The Beverly Hills lantai 4, di mana Whitney Houston meninggal sehari sebelum penampilannya di acara Grammys |
|
Tony Bennett (kanan) dan produser rekaman Clive Davis (kiri) memberikan kata perpisahan untuk Whitney Houston pada acara Grammy Awards pada 13 Februari 2012 |
|
Rangkaian bunga diletakan di depan The Beverly Hilton Hotel pada jam-jam awal kepergian Whitney pada Februari 2012 |
One Moment In Time
Songwriters: Bettis, John; Hammond, Albert;
Each day I live, I want to be
A day to give the best of me
I'm only one, but not alone
My finest day is yet unknown
I broke my heart for every gain
To taste the sweet, I faced the pain
I rise and fall, yet through it all
This much remains
I want one moment in time
When I'm more than I thought I could be
When all of my dreams are a heart beat away
And the answers are all up to me
Give me one moment in time
When I'm racing with destiny
Then in that one moment of time
I will feel, I will feel eternity
I've lived to be the very best
I want it all, no time for less
I've laid the plans, now lay the chance
Here in my hands
(From: http://www.elyrics.net/read/w/whitney-houston-lyrics/one-moment-in-time-lyrics.html)
Give me one moment in time
When I'm more than I thought I could be
When all of my dreams are a heart beat away
And the answers are all up to me
Give me one moment in time
When I'm racing with destiny
Then in that one moment of time
I will feel, I will feel eternity
You're a winner for a lifetime
If you seize that one moment in time, make it shine
Give me one moment in time
When I'm more than I thought I could be
When all of my dreams are a heart beat away
And the answers are all up to me
Give me one moment in time
When I'm racing with destiny
Then in that one moment of time
I will be, I will be, I will be free, I will be, I will be free
Selamat jalan, Whitney Elizabeth Houston...
Doa kami selalu menyertaimu..
Sayang hidupmu tak seindah karya-karyamu..
Semoga engkau menemukan kebahagiaan saat ini...
0 komentar:
Posting Komentar