Para penggemar panda mesti menambah daftar tujuan wisata mereka; hotel bertema panda yang akan dibuka pada bulan Mei 2013 dengan kisaran tarif 300 sampai 500 yuan/malam. Hotel ini berlokasi di kaki Gunung Emei, Sichuan, China. Tentunya, ini menjadi hotel bertema panda pertama di dunia.
Like This..?? Share This Article..........
0 komentar:
Posting Komentar