Popular Post

Home » » 19 Februari 1986 – Uni Soviet meluncurkan stasiun luar angkasa Mir

19 Februari 1986 – Uni Soviet meluncurkan stasiun luar angkasa Mir

Written By Bodhonk on Rabu, 27 Februari 2013 | 17.00


Stasiun luar angkasa atau stasiun orbit adalah struktur buatan didesain buat manusia untuk hidup di luar angkasa. Sebuah Stasiun Luar Angkasa dibedakan dari pesawat luar angkasa berawak lainnya karena ketiadaan propulsi utama atau fasilitas pendaratan; tetapi, kendaraan lain digunakan sebagai kendaraan ke dan dari stasiun ini. Stasiun luar angkasa didesain untuk hidup di orbit jangka-menengah, untuk periode mingguan, bulanan, atau bahkan tahunan.
Nah pada tangga 19 Februari 1986 Uni Soviet meluncurkan stasiun luar angkasa Mir.
Mir adalah sebuah stasiun luar angkasa Uni Soviet (kemudian Rusia) yang dianggap sangat berhasil. Dia adalah tempat tinggal permanen jangka-panjang bagi manusia di angkasa. Melalui beberapa kerja sama, dia dibuat akses internasional dan digunakan astronot dari banyak negara. Mir dipasang di orbit secara sukses menyambungkan beberapa modul, yang diluncurkan secara terpisah satu per satu dari 19 Februari 1986 sampai 1996. Stasiun ini berakhir pada 23 Maret 2001 ketika dia di-de-orbit.


Like This..?? Share This Article..........

0 komentar:

Posting Komentar

Followers

 
Copyright © 2011. Forzant Blog . All Rights Reserved.
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Template modify by Creating Website. Inspired from Maskolis