Artis Korea Yeong-Deok Seo telah menciptakan Patung yang terbuat dari ribuan rantai sepeda yang menggambarkan kegelisahan dari manusia modern dan kecemasan terutama generasi muda.
Melalui karyanya, ia memaparkan realitas hari ini dengan segala permasalahannya . Potongan patung-petung tersebut semuanya terlihat expresi yang menyedihkan, Seo pun memberi judul karya seninya itu seperti Infection – Anguish, Infection – Ego, and Addict.


Like This..?? Share This Article........