Popular Post

Kejujuran Sang Pendusta

Written By Bodhonk on Sabtu, 30 April 2011 | 12.41

Sabtu, 30 April 2011

Tugas sebagai petugas ronda menjaga kumpulan zakat yang sudah dibayarkan kaum Muslimin sebelum dibagikan kepada para mustahiq diserahkan kepada Abu Hurairah ra. Tugas mulia itu Abu Hurairah terima dengan...
Read More | komentar

Malu, Akar Semua Kebaikan

Sabtu, 30 April 2011

Maraknya KKN (korupsi, kolusi, nepotisme) dan segala macam pelanggaran hukum—baik hukum Tuhan maupun manusia—di negeri ini, tak lepas dari hilangnya budaya malu.Manusia tak segan lagi melakukan penyelewengan...
Read More | komentar

Avokad

Sabtu, 30 April 2011

Tak hanya enak dijus atau dimakan begitu saja dengan ditaburi gula pasir, avokad (Persea americana Mil) ternyata memiliki khasiat sebagai obat. Tanaman ini termasuk famili tumbuhan Lauraceae. Tumbuhan ini kaya dengan berbagai kandungan...
Read More | komentar

Seri TOGA: Bawang Merah

Sabtu, 30 April 2011

Bawang merah (Allium cepa L) siapa yang tak tahu? Bumbu dapur ini hampir dipastikan ada di setiap rumah tangga. Jika melintas Brebes, Jawa Tengah saat panen bawang merah akan terlihat jejeran bawang merah dijemur di pinggir jalan. Sosok tanamannya berumpun. Tinggi herba semusim ini antara...
Read More | komentar

Belimbing wuluh

Sabtu, 30 April 2011

Belimbing wuluh (Averhoa bilimbi L.) - sering disebut juga belimbing sayur atau belimbing asam - adalah sejenis pohon kecil yang diperkirakan berasal dari Kepulauan Maluku, dan dikembangbiakkan serta tumbuh bebas di Indonesia, Filipina, Sri...
Read More | komentar

Amankah Pisang Karbitan?

Sabtu, 30 April 2011

Pisang yang dipanen secara tradisional biasanya dipanen saat sudah mulai penuh sisirannya. Lalu, ditebang dan dibiarkan di suhu ruangan. Namun, pisang yang dibiarkan matang seperti ini, matangnya seringkali tidak sama.Ada dua cara...
Read More | komentar

Merawat Organ Reproduksi Wanita

Sabtu, 30 April 2011

Seorang ahli penyakit kandungan (ginekolog) mengemukakan, beberapa penyakit ginekologi dan gangguan fungsi reproduksi wanita merupakan masalah dalam masyarakat kita. Kini, masalahnya semakin kompleks lagi. Kalau dulu yang menjadi...
Read More | komentar

Pisang Menurunkan Risiko Leukemia

Sabtu, 30 April 2011

Pisang (Musa paradisiaca), siapa tak kenal? Buah tropis ini menjadi buah penting di dunia. Tanaman ini berasal dari Asia Tenggara, suatu kawasan dengan keanekaragamannya yang sangat tinggi. Namun, nama Musa diambil dari dokter kerajaan...
Read More | komentar

Cegah Uban dengan Pepaya

Sabtu, 30 April 2011

Siapa tak kenal dengan pepaya (Carica papaya L)? Tanaman ini tumbuh di dataran rendah sampai dataran ketinggian 1.000 mdpl. Tanaman pepaya menyukai tanah yang kaya bahan organik dan tidak menyukai tempat tergenang. Ciri...
Read More | komentar

Tomat

Sabtu, 30 April 2011

Buah tomat (Solanum lycopersicum) gampang ditemui di keseharian. Biasa dikonsumsi langsung saat masih segar tanpa dimasak terlebih dahulu. Meski sedikit asam tapi rasanya enak dan segar. Tanaman tomat termasuk yang toleran terhadap...
Read More | komentar

Seks, Yang Penting Rasanya, Bukan Gayanya

Sabtu, 30 April 2011

"Orang yang berbudaya tidak bisa memenuhi insting seks tanpa cinta." Bertrand Russell, filsuf Inggris. Aktivitas seks punya banyak sisi. Ada sisi prokreasi, rekreasi, relasi, bahkan religi. Karena punya banyak dimensi, kegiatan seks...
Read More | komentar

Enaknya Orgasme, Ya Sama-sama!

Sabtu, 30 April 2011

Orgasme adalah puncak kenikmatan yang didapat saat melakukan aktivitas seksual. Jika penetrasi berlangsung sukses, kenikmatan tak hanya dirasakan suami, tapi juga istri. Kenikmatan itu semakin meningkat sesuai stimulasi yang didapat....
Read More | komentar

Seri TOGA: Stop Merokok dengan Jeruk Nipis

Sabtu, 30 April 2011

Jeruk nipis (Citrus aurantifolia) sudah dikenal sebagai obat batuk selain penyegar kuah soto. Namun masih ada kegunaan lain dari tanaman yang menyukai tempat terbuka dengan sirkulasi udara yang baik ini. Dalam buku Taman...
Read More | komentar

Bumbu Dapur Siap "Tempur"

Sabtu, 30 April 2011

Menimbun bumbu dapur banyak untungnya lo! Selain sebagai stok penyedap masakan, bumbu-bumbu itu pun sewaktu-waktu dapat dimanfaatkan untuk membuat "goyang ranjang" makin kencang.Berikut ramuan bumbu dapur yang bisa dicoba untuk...
Read More | komentar

Ngeseks Bikin Langsing

Sabtu, 30 April 2011

Bagi yang pantang seks, tidak usah melanjutkan membaca artikel ini. Namun sebelum berpindah halaman, ada baiknya mengetahui sedikit fakta berikut: melakukan aktivitas seks secara teratur ternyata memberikan keuntungan fisiologis....
Read More | komentar

Makanan Pendongkrak Gairah Seksual

Sabtu, 30 April 2011

Banyak kalangan masyarakat mempercayai adanya beberapa bahan pangan dan herbal yang dapat meningkatkan libido. Beberapa ahli memperkirakan, hal ini karena makanan tersebut mengandung senyawa tertentu yang dapat mempengaruhi...
Read More | komentar

Teh Menghilangkan Flek?

Sabtu, 30 April 2011

T: Benarkah bila kita cuci muka pakai air teh yang sudah dibiarkan semalaman bisa membuat wajah bersih dari flek? (Pandan, Jakarta) J: Teh sebagian besar mengandung ikatan biokimia yang disebut polifenol, termasuk...
Read More | komentar

Makanlah Kentang Berikut Kulitnya!

Sabtu, 30 April 2011

Pasti Anda sering memasak makanan dengan bahan dasar kentang. Bila biasanya sebelum memasak Anda mengupas kulit kentang, kecuali kentang kecil untuk rendang tentunya, mulai sekarang cobalah memasak kentang berikut kulitnya.  Ternyata bagian...
Read More | komentar

Air Kelapa, Soft Drink Alternatif Rendah Gula

Sabtu, 30 April 2011

Air kelapa yang merupakan minuman segar alami bisa menjadi minuman penyegar alternatif yang lebih baik. Karena air kelapa memiliki kadar gula lebih rendah daripada soft drink ataupun jus buah, juga kaya vitamin dan mineral. Yang tak...
Read More | komentar

Afrika, Tempat Asal Mula Bahasa

Sabtu, 30 April 2011

Dari hasil penelitian, ternyata tempat kelahiran bahasa manusia adalah Afrika! Dr Quentin Atkinson, peneliti dari Universita Auckland, Selandia Baru, yang mempelajari soal fonem - satuan bunyi terkecil yg mampu menunjukkan kontras...
Read More | komentar

Followers

Arsip Blog

 
Copyright © 2011. Forzant Blog . All Rights Reserved.
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Template modify by Creating Website. Inspired from Maskolis