Popular Post

Home » » Buah Untuk Penderita Diabetes

Buah Untuk Penderita Diabetes

Written By Bodhonk on Senin, 30 Juli 2012 | 00.13


penderita diabetes memang tidak bisa mengkonsumsi buah buahan dengan sembarang. Karena di khawatirkan buah tersebut banyak mengandung gula yang berakibat fatal bagi kesehatan penderita. Namun bagi anda yang menderita diabetes jangan terlalu risau dengan hal ini. karena ada juga kok buah untuk penderita diabetes, ya buah yang bisa doi konsumsi bagi orang orang yang menderita penyakit jenis ini. dan tentu buah itu memilki khasiat dan manfaat yang tidak kalah banyak dengan buah buahan yang lainnya. Di bawah ini ada beberapa buah yang bisa di konsumsi penderita diabetes:

 buah untuk penderita diabetes

Buah Untuk Penderita Diabetes


Umumnya buah yang baik untuk penderita diabetes adalah buah yang rendah kadar gulanya. Nah buah yang memilki kadar gula yang rendah adalah buah yang mempunyai kadar serat yang tinggi. Dan jenis buah ini memilki kadar zat glisemik yang rendah. Jenis buah ini biasanya juga bisa di konsumsi dari buah, kulit bahkan terkadang bijinya juga bisa kita konsumsi.

  • Buah apel
  • Buah jeruk
  • Buah alpukat
  • Jamur
  • Wortel
  • Bawang merah
  • Bawang putih
  • Temulawak
  • Buncis
  • Buah murbei
  • Buah manggis
  • Buah Delima
  • Ceri
  • Buah jeruk

Sayuran untuk penderita diabetes


Selain buah penderita diabestes juga tidak mudah dan sembarang mengkonsumsi sayur sayuran, nah di bawah ini ada beberapa sayuran yang bisa di konsumsi bagi penderita diabestes.

  • Selada
  • Lobak
  • Bayam
  • Kol
  • Kembang kol
  • Brokoli
  • Tomat
  • Paprika merah
  • Brokoli merah
Asupan magnesium yang tinggi telah dikaitkan dengan resiko lebih rendah menderita diabetes tipe-2 serta sensitivitas insulin akan meningkat. Kekurangan magnesium juga bisa dikaitkan dengan penurunan fungsi ginjal pada penderita diabetes tipe-2. Penderita diabetes beresiko tinggi kekurangan magnesium. Ini terjadi karena mereka kehilangan lebih banyak magnesium yang ikut keluar melalui urin mereka. diperkirakan setidaknya sebanyak 60% dari penderita diabetes tipe-2 kekurangan magnesium.

Magnesium sendiri banyak terdapat pada kacang hitam, sayur bayam, sayuran okra, sayuran  brokoli, jenis kacang kacangan seperti kacang polong, dan lobak Swiss.

Nah itulah buah untuk penderita diabetes yang baik dan juga sayuran yang bisa di konsumsi bagi orang orang yang terkena sakit diabetes.


Like This..?? Share This Article...........

0 komentar:

Posting Komentar

Followers

 
Copyright © 2011. Forzant Blog . All Rights Reserved.
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Template modify by Creating Website. Inspired from Maskolis