Popular Post

Home » » Alergi Rintis (Radang Hidung)

Alergi Rintis (Radang Hidung)

Written By Bodhonk on Kamis, 31 Maret 2011 | 00.54



Alergi Rinitis adalah peradangan rongga hidung yang disebabkan oleh reaksi alergi. Sering terjadi pada semua umur, yang disebabkan oleh faktor keturunan. Orang yang sering terserang menyebabkan bersin-bersin.

Gejalanya :
* Bersin-bersin, hidung berair, pilek dan pada beberapa kasus dapat menyebabkan mata merah dan berair.
* Hidung tersumbat.
Penyebabnya :
Rangsangan terhadap debu, serbuk, asap rokok, parfum, rambut, bulu binatang, jenis binatang, jenis makanan tertentu dan perubahan udara maupun cuaca. Reaksinya timbul peradangan dan pengeluaran cairan yangberlebihan baik pada hidung maupun mata.

Produk yang digunakan antara lain :

* K-LINK Kino
Dosis : Awal digunakan sebanyak 3-5 dos. Sedangkan dosis pemeliharaan 1-2 pasang koyo Kino dalam seminggu ditempel di telapak kaki bagian atas.

* UIE K-Liquid Chlorophyll
Dosis : 3 x 1 sloki dilarutkan dalam 1 gelas air sehari. Dilakukan sampai ada perbaikan.

* Gamat Extract atau Gamat Vitaplus
Dosis : Diminum 2 x 1-2 sloki/sdm sehari, sebagai anti alergi dan anti radang, selama 5-6 hari, namun bisa diteruskan lebih lama. Sekaligus dapat meningkatkan kesehatan badan dan meningkatkan daya tahan tubuh terhadap penyakit.

* Propolis Platinum
Dosis : Suatu jenis antibiotik berspektrum luas. Natural (alamiah) dan aman. Diminum 3 x 5-10 tetes sehari sebelum makan. Dan diteteskan kedalam lubang hidung 2 x 1-2 tetes sehari. Untuk anak dibawah umur 10 tahun dosisnya dikurangi setengah dosis orang dewasa.

* K-AyuAsmo
Dosis : 2-3 x 2 kapsul sehari diminum sesudah makan. Membantu mengeluarkan cairan kental yang menyumbat.

Pencegahannya :
Hindari kontak langsung dengan bahan/senyawa yang membuat iritasi pada kulit, jangan digaruk jika gatal dan perhatikan penyebab timbulnya reaksi alerginya.

0 komentar:

Posting Komentar

Followers

 
Copyright © 2011. Forzant Blog . All Rights Reserved.
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Template modify by Creating Website. Inspired from Maskolis